KOMPUTERISASI LAPORAN KOPERASI SIMPAN PINJAM

Endah Fury Maulina, Cisde Mulyadi

Sari


Permasalahan keakuratan dan ketepatan waktu dalam pembuatan laporan masih menjadi permasalahan pada koperasi simpan pinjam yang melakukan perhitungan secara manual. Studi ini bertujuan untuk menerapkan komputerisasi laporan koperasi simpan pinjam untuk meminimalisir permasalahan ketidakakuratan data maupun ketidaktepatan waktu pelaporan. Studi ini menggunakan metode observasi, wawancara, dokumentasi, dan kepustakaan dalam pengumpulan datanya. Sedangkan Metode pengembangan sistem yang dipakai dalam studi ini yaitu system development life cycle (SDLC). Studi ini menghasilkan sistem berbasis komputer yang dapat meminimalisir kesalahan dan menghasilkan laporan simpan pinjam yang tepat waktu.

Kata kunci: komputerisasi, laporan simpan pinjam, system development life cycle


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Jogiyanto, Hartono. 2005. Analisis & Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi.

Kristanto, Andri. 2008. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Marlinda, Linda. 2004. Sistem Basis Data. Yogyakarta: Andi.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.